Pahala Memelihara Anak/Saudara Wanita (1)
Abi Sa’id Al-Khudri ra. berkata, Muhammad Rosululloh Saw bersabda, “Barangsiapa memunyai tiga, dua anak atau tiga saudara perempuan atau dua anak perempuan atau dua saudara perempuan,
lalu memperlakukannya dengan baik dan takwa kepada Alloh dalam mengurus mereka, maka orang tersebut berhak mendapatkan surga.” (HR. Tirmidzi dan Abu Dawud)