Saat Duduk antara Dua Sujud Punggung Harus Tegak

‘Aisyah ra. juga menuturkan, apabila Rosululloh Saw mengangkat kepala dari sujud (pertama),

beliau tidak sujud (kedua) sebelum duduknya antara kedua sujud itu tepat benar lebih dulu. (HR. Muslim)

Keterangan: Saat duduk antara dua sujud ini disunnahkan juga meletakkan tangan kanan di atas paha kanan

dan tangan kiri di atas paha kiri. Posisi jari-jemari kedua tangan kita renggang dan mengarahkannya ke kiblat.