Yang Mewajibkan Wudhu (4): Muntah
Abu Darda’ ra. menceritakan, bahwa Muhammad Rosululloh Saw pernah muntah, lalu berwudhu. Ketika bertemu dengan Tsauban ra. di masjid Damaskus, ia mengabarkan hadits ini kepadanya.
Tsauban ra. berkomentar, “Hadits ini benar, aku sendirilah orangnya yang menuangkan air wudhu kepadanya.” (HR. Ashhabus Sunan)