Anjuran Bicara Memakai Istilah yang Benar
Abu Huroiroh ra. menginformasikan, Muhammad Rosululloh Saw bersabda, “Janganlah seseorang di antara kalian mengatakan:
Abdi (budakku), karena kalian semua Abdulloh (budak atau hamba Alloh). Tetapi katakanlah fataya (pemudaku atau pelayanku).
Dan janganlah seorang pelayan memanggil majikannya dengan sebutan: Robbi (Tuhanku), tetapi ucapkanlah sayyidi (majikanku atau tuanku).” (HR. Muslim)