Abu Huroiroh ra. mengungkapkan, Muhammad Rosululloh Saw bersabda, “Barangsiapa diberi fatwa dengan suatu fatwa yang tidak bersandar pada Al-Qur’an dan Sunnah,
maka dosanya ditanggung oleh orang yang memberi fatwa tersebut.” (HR. Ahmad dan Ibnu Majah)