Sebaik-baik Rezeki adalah yang Cukup

Sa’id bin Abi Waqqosh ra. memberitakan, Muhammad Rosululloh Saw bersabda, “Sebaik-baik dzikir adalah yang sepi dan pelan. Sebaik-baik rezeki adalah yang cukup.” (HR. Ibnu Hiban dan Abu Awanah)