Setiap Penyakit Ada Obatnya (1)
Jabir ra. mengabarkan, Muhammad Rosululloh Saw bersabda, “Setiap penyakit ada obatnya. Oleh sebab itu, jika obat tersebut digunakan, dengan izin Alloh tentu penyakitnya sembuh.” (HR. Ahmad dan Muslim)