Tasbih Plus adalah Kunci Pembuka Pintu Surga
Ibnu Mas’ud ra. menceritakan, Rosululloh Saw bersabda bahwa pada malam Isro’ Mi’roj, beliau bertemu Ibrohim as. Lalu IbroLalu Ibrohim as. bersabda, “Ya Muhammad, sampaikan salamku kepada umatmu.
Beritahukan juga kepada mereka bahwa surga itu bagus tanahnya, tawar airnya, dan ia merupakan tanah datar. Dan bekal untuk memasukinya adalah ucapan Subhaanallooh wal hamdulillaah wa laa ilaaha illalloohu walloohu akbar
(Maha Suci Alloh, segala puji bagi Alloh, tiada Tuhan selain Alloh, dan Alloh Maha Besar).” (HR. Tirmidzi)